Forum Tanya Jawab TPID Desa Prayungan
Selamat Datang Di Website Resmi
Desa Prayungan Kecamatan Sumberrejo
Kabupaten Bojonegoro Propinsi Jawa Timur
Website Desa ini merupakan media yang dibangun guna dijadikan sarana informasi dan komunikasi bagi seluruh masyarakat, sehingga masyarakat secara luas bisa kenal lebih jauh tentang Desa Prayungan dengan berbagai kondisi dan potensi desanya. Di samping itu website desa ini juga sebagai sarana implementasi program Bupati Bojonegoro di bidang transparansi Pemerintah Desa (TGA : Transfarency Government and accountability).
Mudah-mudahan dengan adanya website Desa ini bisa menjadi motivasi bagi Masyarakat Prayungan Khususnya, dan pelaku-pelaku kebijakan di Desa untuk mewujudkan tercapainya visi Desa Prayungan yaitu “Merealisasikan pemerintahan yang Transfaran guna terwujudnya Desa Prayungan BERPESSAN ( Bersih, Produktif, Edukatif, Sehat, Sejahtera, Aman dan Nyaman).
Kami sadar, bahwa website desa ini tentunya masih banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan, untuk itu kami mohon saran, masukkan serta kritik demi sempurnanya website desa ini.
Terima kasih
Desa Prayungan Kecamatan Sumberrejo Kabupaten Bojonegoro
Jl. Diponegoro No. 236, Desa Prayungan
Telp 0353-331226
E-mail : prayunganberpessan@gmail.com
Facebook : Prayungan Berpessan
Twitter : @berpessan
Sms /WA Center : 0853-3567-3969,0896-7801-8698
Contact Person : 0853-3567-3969,0896-7801-8698
[/td_block_text_with_title]
Tinggalkan Balasan